Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sebelum menghadapi gelaran seri balapan MotoGP di Ingrris, pembalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, menjalani sesi tes privat di sirkuit Misano Minggu lalu.
Lemahnya akselerasi Yamaha yang memicu permintaan maaf kepada para pembalapnya berbuntut pada permintaan perbaikan di berbagai sektor.
Kelemahan tersebut juga dituding menjadi biang keladi buruknya performa Yamaha tahun ini.
Untuk memperbaiki kelemahan tersebut, Yamaha menjanjikan solusi sebelum GP Silverstone digelar.
Baca Juga
Rossi mengemukakan bahwa Yamaha masih lemah dalam hal elektronik, dan itulah yang Yamaha coba perbaiki pada sesi tes Misano.
Rossi juga menambahkan bahwa dia telah mencoba berbagai settingan motor dan perbaikan elektronik.
''Kita telah melakukan banyak pekerjaan di Misano,,'' ujar Massimo Meregalli, Direktur Tim Yamaha.
Namun masih belum jelas bagaimana perkembangan yang diperoleh baik Valentino Rossi maupun rekan satu timnya, Maverick Vinales.
Mereka bakal mengaplikasikan perubahan update elektronik dan settingan sesegera mungkin, namun dalam hal perubahan mesin, Yamaha harus menunggu tahun depan untuk membuat perubahan.
Kekalahan beruntun Yamaha sekarang sudah mencapai 21 seri, puasa juara seri terlama yang pernah Yamaha alami sejak 1998.
Untuk saat ini, Valentino Rossi mempunyai gap poin yang cukup besar dengan pemimpin klasemen, Marc Marquez, sebesar 59 poin.
Sementara itu, pemenang GP Austria lalu, Jorge Lorenzo berhasil menempel ketat perolehan poin Vale dengan gap 12 poin.
''Sekarang kita di Silverstone, saya suka sirkuit itu.'' ujar Valentino Rossi.
''Seperti biasa, tim kami akan bekerja keras untuk meraih hasil terbaik. Saya harap di Silverstone kami bisa cepat, dan kami memperoleh hasil balapan yang bagus.'' pungkas Valentino Rossi.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
-
Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
-
Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
-
Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
-
Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
-
YIMM Bicara Peluang Yamaha XMax Dibekali Teknologi 'Turbo' Seperti NMax
-
Yamaha Aerox Alpha Meluncur: Generasi Ketiga yang Lebih Gahar, Harganya...
-
Bawa Baju Baru, Yamaha MX-King 150 2025 Tonjolkan Aura Raja Jalanan
-
Modifikasi Yamaha Fazzio Hybrid yang Terinspirasi Dari Anime Dragon Ball
-
Pembalap Binaan Yamaha Racing Indonesia Aldi Satya Mahendra Torehkan Prestasi di FIM ICG